Ivy Configuration

03 Oct 2008

Rangkaian artikel sebelumnya telah memberikan kita pemahaman yang memadai untuk menggunakan Ivy. Pada artikel ini, kita akan membahas satu fitur Ivy yang walaupun tidak wajib dikuasai, tapi sangat penting, karena dapat membuat konfigurasi modul kita menjadi fleksibel. Fitur ini dalam dunia Ivy dikenal dengan istilah configuration.

...

Baca Selengkapnya →

Internal Dependency dengan Ivy

28 Sep 2008

Pada artikel sebelumnya, kita telah menyimpan artifact modul person-model di shared repository melalui mekanisme scp dengan private key. Pada artikel ini, kita akan menggunakan artifact person-model tersebut dalam modul person-dao-api. Pengambilan artifact dilakukan melalui mekanisme yang sama, yaitu scp dengan private key.

...

Baca Selengkapnya →