04 Feb 2013
Jaman sekarang, berbagai layanan internet semakin ingin tahu saja
di mana kita sedang berada. Memang ada layanan yang dikhususkan untuk
mempublikasikan lokasi kita, seperti misalnya Foursquare atau
Google Latitude.
Tapi untuk kedua layanan tersebut, kita sendiri yang secara sukarela mempublikasikan lokasi kita.
...
Baca Selengkapnya →
24 Jan 2013
Spring Framework
merupakan framework yang sangat populer
dan banyak digunakan orang di seluruh dunia.
Jargon utama yang sering kita dengar bersamaan dengan Spring Framework
adalah prinsip Dependency Injection. Ini adalah teknik pemrograman
yang digadang-gadang mampu merapikan aplikasi yang kita buat sehingga
mudah dipahami dan dikelola.
...
Baca Selengkapnya →
10 Jan 2013
Di ArtiVisi, kami menggunakan tools bernama Liquibase untuk mendefinisikan skema database.
Dengan Liquibase ini, skema database dapat disimpan dan dikelola versinya dalam Git.
Dia juga memiliki fitur untuk melakukan migrasi database pada saat aplikasi kita naik versi.
Bila terjadi error di versi baru, Liquibase juga bisa melakukan rollback
agar skema database kita kembali ke kondisi sebelum naik versi.
...
Baca Selengkapnya →
24 Oct 2012
Dalam membuat aplikasi bisnis, kita sering diminta membuat audit log.
...
Baca Selengkapnya →
26 Sep 2012
Menyusul postingan sebelumnya, saya telah menulis buku panduan cara menggunakan Markdown dan Pandoc.
...
Baca Selengkapnya →
05 Sep 2012
Sudah lama saya mencari format yang tepat untuk membuat dokumentasi. Baik untuk menulis ebook, user manual, modul pelatihan, dan berbagai keperluan penulisan lainnya. Beberapa fitur yang saya inginkan antara lain:
...
Baca Selengkapnya →
29 Aug 2012
Release, atau di-Indonesia-kan menjadi rilis, adalah tahap yang paling penting dalam software development. Segala kegiatan hulu (upstream activity) lainnya seperti requirement, desain aplikasi, coding, testing, dan lainnya, semua dilakukan demi untuk menghasilkan software yang bisa dirilis. Sebagus apapun kita melakukan kegiatan lainnya, jika rilisnya tidak bagus, maka semua yang kita kerjakan menjadi tidak bagus. Sebaliknya, berbagai kesalahan dan kekurangan di kegiatan lain akan mudah dimaafkan dan dilupakan kalau kita menghasilkan rilis yang baik. Walaupun demikian, perlu diingat bahwa bila kita melakukan kegiatan hulu dengan baik, biasanya kita bisa menghasilkan rilis yang berkualitas baik secara konsisten.
...
Baca Selengkapnya →
09 Aug 2012
Sejak pertama saya membuat blog, aplikasi yang saya gunakan adalah Wordpress. Aplikasi Wordpress sangat mudah digunakan dan banyak fiturnya. Selain itu, themes gratisan di internet juga berlimpah ruah, sehingga kita bisa ganti tampilan setiap hari kalau mau.
Walaupun demikian, zaman berganti, dan cara kita bekerja juga berubah. Saya saat ini lebih banyak berkutat di pemrograman dengan workflow sebagai berikut :
- Buka text editor
- Edit source code
- Jalankan di local dan test
- Kalau sudah ok, simpan di version control (commit)
- Ulangi ke langkah 2 sampai selesai
- Begitu sudah siap untuk sharing hasil pekerjaan, upload (push) perubahan ke version control pusat.
Workflow ini sayangnya tidak dapat dilakukan untuk menulis blog. Workflow saya dalam menulis blog biasanya seperti ini:
- Buka text editor
- Ketik dalam format text file biasa, dengan menggunakan HTML tag bila perlu
- Simpan di folder Dropbox selama masih draft
- Setelah siap dipublish, buka Wordpress di browser
- Login ke Wordpress
- Create New Post
- Copy - Paste dari text editor
- Preview dan rapikan lagi
- Publish
Seperti bisa kita lihat, dengan workflow di atas, praktis fitur-fitur Wordpress yang serba canggih tidak termanfaatkan. Oleh karena itu, sudah tiba saatnya untuk mencari aplikasi blogging yang lebih sedikit fiturnya. Biasanya orang mengganti aplikasi dengan yang lebih banyak fiturnya, tapi kali ini saya melakukan hal yang sebaliknya.
...
Baca Selengkapnya →
30 Jul 2012
Walaupun sudah dibuatkan minibook, tapi ternyata ada juga beberapa orang yang tidak paham bagaimana cara enable/disable log message di aplikasi Java. Oleh karena itu, baiklah saya jelaskan lagi secara lebih singkat.
...
Baca Selengkapnya →